IbM Penerapan Lubang Resapan Biopori Sebagai Alternatif Untuk Meminimalisir Genangan Air Di Sma Al Ittihad Rumbai Pekanbaru
DOI:
https://doi.org/10.58982/jswe.v2i3.296Kata Kunci:
Biopori, kompos, limbah organikAbstrak
SMA Al Ittihad yang terletak disamping stadion Rumbai, merupakan sekolah yang mempunyai aktifitas di dalam ruangan dan di luar ruangan. Aktifitas di luar ruangan seperti melaksanakan upacara dan belajar kelompok di lapangan. Jika malan hujan dan paginya lapangan tergenang air, sehingga siswa tidak bisa melakukan aktifitas di lapangan. Untuk mengatasi genagan air dan memanfaatkan daun-daun yang berguguran maka dilakukan pembuatan lubang resapan biopori (LRB). Tujuan dari pelatihan pembuatan LRB ini adalah untuk meningkatkan pemahaman siswa dan guru dalam pembuatan LRB. Dari pelaksanaan kegiatan pengabdian, peserta sudah paham apa dan manfaat lubang resapan biopori, tetapi belum pernah melakukan pembuatan LRB. Hasil kusionar sebelum kegiatan dilaksanakan 92% peserta sudah paham LRB. Yang belum mareaka katahui adalah cara pembuatan LRB. Dari hasil pengabdian yang telah dilakukan para siswa telah membuat LRB dari 2 lubang menjadi 5 lubang.
Referensi
Arifin, Z., Tjahjana, D. D. D. P., Rachmanto, R. A., Suyitno, S., Prasetyo, S. D., & Hadi, S. (2020). Penerapan Teknologi Biopori Untuk Meningkatkan Ketersedian Air Tanah Serta Mengurangi Sampah Organik Di Desa Puron Sukoharjo. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 9(2), 53. https://doi.org/10.20961/semar.v9i2.43408
Arifin, Z., Tjahjana, D. D. D. P., Rachmanto, R. A., Suyitno, S., Prasetyo, S. D., & Hadi, S. 2020. Penerapan Teknologi Biopori Untuk Meningkatkan Ketersedian Air Tanah Serta Mengurangi Sampah Organik Di Desa Puron Sukoharjo. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 9(2), 53. https://doi.org/10.20961/semar.v9i2.43408
Baguna, F. L., Tamnge, F., & Tamrin, M. 2021. Pembuatan Lubang Resapan Biopori (Lrb) Sebagai Upaya Edukasi Lingkungan. Kumawula: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 131. https://doi.org/10.24198/kumawula.v4i1.32484
Brata, K. R. 2006. Teknologi Biopori. Bogor: IPB Press.
Baguna, F. L., Tamnge, F., & Tamrin, M. 2021. Pembuatan Lubang Resapan Biopori (Lrb) Sebagai Upaya Edukasi Lingkungan. Kumawula: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 131. https://doi.org/10.24198/kumawula.v4i1.32484
Brata, K. R. 2006. Teknologi Biopori. Bogor: IPB Press
Griya. 2008. Mengenal dan memanfaatkan lubang biopori. (http://kumpulaninfo.com) diakses 25 September 2022
Utami S,. Rahadian, R,. Perwati, LW. 2014. Ibm Kelompok Ibu-Ibu Pkk : Penerapan Teknologi Biopori Yang Diperkaya Inokulan Mikroba Di Perumahan Banyumanik Semarang. Majalah INFO, Edisi XVI, Nomor 3.
Wiguna I. K. A. G. & Sarasvananda I. B. G. 2021, Sosialisasi Penggunaan Sistem Informasi Sertifikat Elektronik pada Lembaga Penjamanin Mutu Pendidikan Provinsi Bali, JPKMI (Jurnal Pengabdi. Kpd. Masy. Indones., vol. 2, no. 1, pp. 42–49.